IDENTIFIKASI PERAN ALAT PERAGA IPA SD/MI DI KABUPATEN WONOSOBO
DOI:
https://doi.org/10.31002/nse.v2i1.493Keywords:
identifikasi, alat peraga, IPAAbstract
Penelitian ini membahas tentang identifikasi peran alat peraga IPA SD/MI di wilayah Wonosobo. Tujuan dari penelitian ini adalah (1) mengetahui ketersediaan alat peraga IPA di SD/MI di kabupaten Wonosobo, (2) Mengetahui peran alat peraga IPA dalam pembelajaran di SD/MI di kabupaten Wonosobo , (3) Menganalisis pelaksanaan pembelajaran terhadap penggunaan alat peraga IPA di SD/MI di kabupaten Wonosobo. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif. Subjek penelitian ini adalah guru dan siswa di SD/MI di kabupaten Wonosobo. Adapun jumlah guru sebagai responden sebanyak 16 guru dan jumlah siswanya adalah sebanyak 320 siswa. Adapun proses analisis data dilakukan melalui tiga tahapan, yaitu tabulasi data, analisis data kualitatif dan intepretasi data. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut. (1) Alat peraga di sekolah sangat minim, banyak guru yang belum dapat membuat alat peraga sendiri dikarenakan waktu yang sangat terbatas dan keterampilan kurang. (2) Alat peraga memberikan dampak baik kepada siswa di antaranya siswa lebih mudah memahami materi, bersemangat, senang, tidak bosan/ betah dan aktif dalam pembelajaran. (3) Guru sudah baik dalam menggunakan alat peraga IPA serta dalam penyampaian materinya, tetapi variasi penggunaan alat peraga IPA kurang dikarenakan ketersediaan alat peraga IPA yang terbatas.
References
Ainley, J. (2016). A global measure of digital and ICT literacy skills. Australian Council for Education Research, ED/GEMR/MRT/2016/p1/4. Hal. 1–21.
Binkley, M., et al. (2012). Defining Twenty-First Century Skills. In Assessment and Teaching of 21st Century Skills (hal. 17-66). Springer, Dordrecht.
Eggen, P. & Kauchak, D. (2012). Strategi dan Model Pembelajaran, Mengajar Konten dan Keterampilan Berpikir, Edisi 6. Jakarta: Indeks.
Firdaus. (2016). Efektivitas Penggunaan Media Audio-Visual dalam Pembelajaran Sains. Spektra: Jurnal Kajian Pendidikan Sains, 2(1), hal. 46–54.
Kafit, M. (2009). Efektivitas Penggunaan Media Pembelajaran Komputer untuk Meningkatkan Hasil Belajar Mata Pelajaran IPA Kelas VIII MTS NU Hasyim Asy’ari 03 Honggosoco Jekulo Kabupaten Kudus. Tesis magister, tidak diterbitkan, Universitas Negeri Sebelas Maret, Surakarta.
Nasab, M. Z., Esmaeili, R. & Sarem, H. N. (2015). The Use of Teaching Aids and Their Positive Impact on Student Learning Elementery School. International Academic Journal of Social Science, 2(11), 22 – 27.
Rusman, Kurniawan, D., & Riyana, C. (2012). Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi: Mengembangkan Profesionalitas Guru. Jakarta: RajaGrafindo Persada.
Shabiralyani, G., Shahzad, K., Hamad, N., & Iqbal, N. (2015). Impact of Visual Aids in Enhancing the Learning Process Case Research: District Dera Ghazi Khan. Journal of Educational and Practice, 6(19), 226 – 233.
Downloads
Published
Issue
Section
License
The authors who submit the manuscript hold almost all copyrights. However, the right of publication is transferred to Indonesian Journal of Natural Science Education. The right includes the rights to publish their article for the first time and to reproduce and distribute the article, including reprints, translations, photographic reproductions, microform, electronic form (offline, online) or any other reproductions of similar nature. This is copyright transfer form (Download) that must be signed by the corresponding author. After Journal of Natural Science and Integration published the article, the authors have the right to deposit it or republish it.
All articles published Open Access will be immediately and permanently free for everyone to read and download. We are continuously working with our author communities to select the best choice of license options, currently being defined for this journal as follows:
Indonesian Journal of Natural Science Education is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
you are free to:
Share — copy and redistribute the material in any medium or format
Adapt — remix, transform, and build upon the material
for any purpose, even commercially.
The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.