PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PROGRAM INOVASI DESA (PID) DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DESA MAGERSARI KECAMATAN PATEBON KABUPATEN KENDAL
Abstract
Pemberdayaan masyarakat melalui Program Inovasi Desa (PID) dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat membutuhkan kerjasama yang baik antara pemerintah desa dan masyarakat. Tujuan dari penelitian ini bermaksud untuk menganalisis efektivitas pemberdayaan masyarakat melalui Program Inovasi Desa (PID) dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat Desa Magersari Kecamatan Patebon Kabupaten Kendal. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan deskriptif. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi, dan dokumentasi. Sedangkan teknik analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Sampel yang peneliti pilih dari pihak pemerintah desa adalah Pendamping Desa Kecamatan Patebon, Kepala Desa Magersari, Sekretaris Desa Magersari, Pendamping Desa Lokal, sedangkan dari pihak organisasi masyarakat atau masyarakat sampelnya antara lain 2 Anggota Karang Taruna, Direktur BUMDes Berkah Jaya, Sekretaris BUMDes Berkah Jaya, Masyarakat RW 01 dan Masyarakat RW 02. Hasil dari pelaksanaan kegiatan pemberdayaan masyarakat melalui Program Inovasi Desa (PID) ini dapat diterima oleh masyarakat dan memberikan manfaat kepada masyarakat. Dengan adanya kegiatan ini masyarakat dapat menggali potensi yang sudah ada dan memanfaatkannya untuk meningkatkan perekonomian masyarakat. Kerjasama yang baik antara pemerintah desa dan masyarakat membuat kegiatan yang sudah berjalan bisa sesuai dengan tujuan. Keywords: Pemberdayaan Masyarakat, Program Inovasi Desa (PID), Kesejahteraan MasyarakatReferences
Buku
Herdiansyah, Haris. 2012. Metodologi Penelitian Kualitatif Untuk Ilmu-Ilmu Sosial. Jakarta: Salemba Humanika.
Muslim, Aziz. 2012. Dasar-Dasar Pengembangan Masyarakat. Yogyakarta: Samudra Biru.
Petunjuk Teknik Operasional Program Inovasi Desa (PID) Tahun 2019.
Modul Pelatihan Program Inovasi Desa (PID) Tenaga Ahli Program Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat Tahun 2017.
Pasolong, Harbani. 2014. Teori Administrasi Publik. Bandung: Alfabeta.
Nurcholis, H. 2011. Pertumbuhan dan Penyelenggaraan Pemerintah Desa. Jakarta: Erlangga.
Suharto, Edi. 2014. Membangun Masyarakat Memberdayakan Masyarakat. Bandung: PT Refika Aditama.
Mardikanto, dan Soebiato. 2013. Pemberdayaan Masyarakat Dalam Perspektif Kebijakan Publik. Bandung: Alfabeta.
Usman, Sunyoto. 2012. Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Zakaria, Wan Abbas. 2013. Membangun
Kemandirian Desa. Lampung: CV Anugrah Utama Raharja.
Hamid, H. 2018. Manajemen Pemberdayaan Masyarakat. Makassar: De La Macca.
Jurnal
Nurgiarta, Desy Amelia dan Hj. Weni Rosdiana, S.Sos., M.AP. 2019. Pemberdayaan Masyarakat Melalui Program Inovasi Desa (PID) di Desa Labuhan Kecamatan Brondong Kabupaten Lamongan. Dalam Jurnal Unesa. Vol 1-8.
Julika, Septaning Rena dan Irma Irawati P.
Pemberdayaan Kelompok Informasi
Masyarakat Dalam Mendorong
Pembangunan Desa. Dalam Jurnal Wiraraja.
Vol 1-6.
Mantovani, As Sabilla Haqqi dan Dra.
Maesaroh, M.Si. 2018. Pemberdayaan
Masyarakat Melalui Pengelolaan Sampah Di
Desa Jati Kulon Kabupaten Kudus. Dalam
Jurnal Kebijakan Publik Dan Tinjauan
Manajemen. Vol 7, No 3.
Herdiansyah, Haris. 2012. Metodologi
Penelitian Kualitatif Untuk Ilmu-Ilmu Sosial.
Jakarta: Salemba Humanika.
Website
https://idm.kemendesa.go.id/status dikutip
pada tanggal 01 Januari 2021
https://www.kendalkab.go.id dikutip pada
tanggal 20 Desember 2020
https://magersari.desa.id dikutip pada tanggal
Desember 2020
https://jdih.kemendesa.go.id dikutip pada
tanggal 01 Januari 2021
https://bppps.kemensos.go.id/bahan.file_mate
ri/.pemberdayaan.pdfdikutip pada tanggal 02
Januari 2021
https://kendalkab.bps.go.id/ dikutip pada
tanggal 02 Januari 2021
http://magersari.desa.id/public/menu/keuanga
ndesa dikutip pada tanggal 16 Februari 2021
http://magersari.desa.id/public/menu/kependi
dikandesa dikutip pada tanggal 16 Februari
http://magersari.desa.id/public/menu/kependu
dukandesa dikutip pada tanggal 16 Februari
Dasar Hukum
Salinan Kemendesa PDTT No. 4 Tahun 2019
Tentang Pedoman Program Inovasi Desa
(PID).
Laporan Penyelenggaraan Pemerintah Desa
(LPPD) Desa Magersari Tahun 2020
Indeks Desa Membangun (IDM) Desa
Magersari Tahun 2020
Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014
tentang Desa
Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014
tentang Pemerintah Daerah
Peraturan Bupati Kendal Nomor 68 Tahun
Tentang: Kedudukan, Susunan
Organisasi, Tugas dan Fungsi, Serta Tata