ANALISIS TINGKAT PEMAHAMAN TENTANG PENCEMARAN AIR DI SD PASURUHAN 1 KABUPATEN MAGELANG

Linda Hayu Widyaningsih, Cresentia Elian Beatrice Amadea

Abstract


Tujuan penelitian adalah untuk mendeskripsikan tingkat pemahaman siswa tentang pencemaran air di  SD Pasuruhan 1 Kabupaten Magelang. Jenis penelitian menggunakan metode observasi dan angket dengan sampel siswa SD kelas 5A sejumah 22 siswa. Analisis data menggunakan deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat pemahaman siswa tentang pencemaran air di SD Pasuruhan 1 masih rendah. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian survei dengan pengumpulan data menggunakan observasi dan angket.



Keywords


Siswa SD; Pencemaran; Air

Full Text:

PDF

References


Anonim. 2018. Pengelolaan Kualitas Air. http://luk.tsipil.ugm.ac.id/atur/sda/PP82-2001Pengelolaan KualitasAir.pdf diakses pada tanggal 5 April 2018.

Arsyad, S. 1989. Konservasi Tanah dan Air. Bogor: IPB Press.

Campbell. 2002. Biologi Edisi Kelima-jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Kamus Besar Bahasa Indonesia.Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 20 Tahun 1990 tentang Pengendalian Pencemaran Air.

Sutrisno, Totok. 1987. Teknologi Penyediaan Air Bersih. Jakarta: PT Rineka Cipta.




DOI: https://doi.org/10.31002/nse.v1i1.72

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indonesian Journal of Natural Science Education 

P-ISSN 2621-8747  |  E-ISSN 2621-8755

Published By:

Program Studi Pendidikan IPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Tidar

Alamat Redaksi:

Jl. Kapten Suparman No. 39, Potrobangsan, Magelang Utara, Kota Magelang, Jawa Tengah 56116

email: ijnse@untidar.ac.id

Indexed By:

  

 

 Creative Commons License 

Indonesian Journal of Natural Science Education is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 Internasional License.